Find Us On Social Media :

Hanya di Pulau Ini Jumlah Kucing Berkali-kali Lipat Melebihi Jumlah Penduduknya, Penyebabnya Bikin Shock!

By Popi, Kamis, 5 September 2019 | 12:48 WIB

Pulau Kucing di Ishinomaki, Miyagi, Jepang

GridPop.id - Ini mengenai kucing, hewan yang banyak diperlihara dan dirawat manusia.

Sebagian besar penghuni Pulau Tashirojima, Jepang adalah kucing.

Tak heran warga Jepang menjulukinya 'Pulau Kucing'.

Penduduk setempat menganggap keberadaan kucing sebagai perlambang keberuntungan dan nasib baik.

Baca Juga: 11 Tahun Cerai, Maia Estianty Bongkar Kelakuan Ahmad Dhani Saat Jadi Suaminya, Dari Pengkhanatan Hingga Mobil Mendadak Hilang Sampai Jalani Hipnoterapi

Warga Tashirojima bahkan berlomba-lomba memberikan dua kali lipat makanan pada kucing-kucing disana.

Mereka beranggapan semakin banyak berbagi pada kucing-kucing, semakin melimpah pula rezeki yang mereka peroleh.

Namun tak semudah membalik telapak tangan, keberuntungan yang mereka damba tak lantas hadir begitu saja.