Ia telah mengunggah video pertamanya pada 2 November 2019.
Unggahan tersebut berisi lagu yang ia dendangkan dengan istrinya berjudul 'Memory Jombang'.
Eyang Subur memiliki sembilan video saat dirinya tengah membawakan tembang-tembang kenangan.
Nuansa musik lawas yang santai diciptakannya untuk para warganet.
Channel Eyang Subur sudah di-subscribe oleh 56 orang dan sudah ada ratusan netter yang melihat video YouTube Eyang Subur.
Diketahui, Eyang Subur memang punya minat yang besar terhadap musik.
Ia disebut memiliki banyak lagu yang sudah direkam.
Selain itu, channel YouTube Subur juga berisi tiga video yang menampilkan putra-putrinya.
Dilihat dari latarnya, video itu diproduksi di kediaman Eyang Subur sendiri.
Baca Juga: Usai Satu Tahun Berpisah karena Kedapatan Selingkuh, Rahasia Mantan Istri Dibongkar Sule
Mereka menari meng-cover beberapa gerakan yang rancak seperti Minios dan K-Pop.
Ada pula dance cover 'Shine' dari Pentagon itu menampilkan putri dan putra Subur yang masih bocah.
(*)