Tak sampai di situ, menurut Chiko Geraldy, arsitek rumah Chef Renatta di area dapur menggunakan lampu khusus berwarna putih.
Hal itu sesuai dengan request pemilik rumah agar mampu melihat kualitas masakan dari warnanya.
"Kita pakai warna putih di area kitchen karen owner itu request ingin melihat kualitas makanan dengan warna baik, jadi masih kelihatan ini segar apa enggak," terang Chiko Geraldy.
(*)