Find Us On Social Media :

Temannya Meninggal Dunia Karena Terinfeksi Corona saat Jalankan Tugas, Raditya Dika Ajak Semua Orang untuk Tak Lagi Remehkan Covid-19: Teman-teman Virus Ini Serius!

By Luvy Yulia Octaviani, Selasa, 24 Maret 2020 | 10:45 WIB

temannya meninggal dunia usai terpapar corona, Raditya Dika mengajak masyarakat untuk tak lagi remehkan virus ini

"Teman-teman, virus ini serius. Jangan diremehkan. Jaga diri baik-baik. Semua orang bisa kena dan jadi korban. Please kalau memang bisa, di rumah saja," ujar Raditya Dika.

Suami Anisa Aziza ini tak lupa menyarankan warga ikut berdonasi.

"Bantu juga donasi untuk alat pelindung diri di saluran yg dipercaya untuk para tenaga kesehatan yang bertugas," tulis Raditya Dika.

Baca Juga: Terungkap Asal Muasal Virus Corona yang Jadi Pandemi Mematikan, Kenyataan Lebih Mengerikan Sumber Covid-19 Ternyata Mirip dyang Ada di Indonesia!

Satu lagi pesan Raditya, jangan menimbun alat medis seperti masker yang sedang sangat dibutuhkan semua orang.

"Jangan timbun masker, sarung tangan, mereka lebih butuh itu semua daripada kita. Stay safe semuanya," ujar Raditya Dika.

Baca Juga: Kabar Duka, Purwaniatun Pemain Senitron yang Sering Perankan ART Meninggal Dunia Karena Kanker Rahim, Sang Cucu: Dua Hari Doang Sadarnya, Terus Memburuk

(*)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Kehilangan Teman karena Covid-19, Raditya Dika Minta Publik Tak Remehkan Virus Corona"