Find Us On Social Media :

Perlu Diwaspadai, Tak Hanya Lewat Percikan Air Ludah Ketika Batuk dan Bersin, Peneliti Ungkap Potensi Air Mata Bisa Tularkan Virus Corona, Apakah Benar?

By Septiana Risti Hapsari, Minggu, 29 Maret 2020 | 14:15 WIB

Ilustrasi menangis

Mulai dari rajin cuci tangan, melalukan social distancing, hingga menjaga pola hidup bersih.

Publik juga diimbau agar tak terlalu sering memegang area wajah untuk meminimalisir peluang terjangkit corona.

Kali ini sebuah penelitian mengungkap potensi medium baru virus corona bisa menular.

Tak hanya percikan ludah, batuk, dan bersin.

Baca Juga: Pantau Perkembangan Virus Corona di Indonesia, Ariel Noah Geram Dengar Berita 'Bohong' Soal Pandemi Covid-19: Masih Ada yang Bikin Hoax Saat Genting!

Lalu, timbul pertanyaan apakah corona bisa menular melalui air mata?

Dilansir dari Kompas.com yang mengutip jurnal Ophtalmology menunjukkan kalau paparan air mata tak bisa menularkan corona.

Namun, ada beberapa kasus pasien Covid-19 menunjukkan gejala mata kemerahan lantaran infeksi.

Baca Juga: Bak Karma Instan, Seorang Influencer Muda Ini Menyesal Bukan Kepalang Setelah Dinyatakan Positif Terjangkit Virus Corona Akibat Jilati Kursi Toilet demi Ikuti Coronavirus Challange