Find Us On Social Media :

Warga Dibuat Resah dengan Kondisi Ekonomi Akibat Pandemi Virus Corona, Pemerintah Beri Kabar Menggembirakan Soal THR, Begini Penjelasan Menko Perekonomian

By Septiana Risti Hapsari, Selasa, 7 April 2020 | 07:30 WIB

Ilustrasi THR

GridPop.ID - Virus corona benar-benar memberikan efek yang luar biasa untuk semua pihak.

Virus Covid-19 ini telah memakan banyak korban.

Sampai saat artikel ini dibuat, jumlah korban yang positif terjangkit Covid-19 ini di Indonesia sejumlah 2273 orang.

Sedangkan korban yang meninggal dunia sebanyak 198 orang.

Baca Juga: Pertaruhkan Jiwa dan Raga Rawat Pasien Virus Corona, Perawat Ini Malah Alami Kekerasan dari Pasien Hingga Luka Parah di Sekujur Tubuh, Kondisinya Bikin Nangis

Hal ini tentunya membuat pemerintah memutar otak agar bisa mencegah penyebaran Covid-19 semakin menyebar.

Salah satu upaya yang ditetapkan pemerintah Indonesia adalah PSBB atau pembatasan sosial berskala besar.

Tentu, aturan tersebut berdampak pada mobilitas publik.

Tak hanya itu saja, pendapatan warga yang terdampak pandemi ini juga mengalami perubahan signifikan.

Baca Juga: Miliki Iklim Tropis, BMKG Sebut Virus Corona Tak Ideal Berada di Indonesia hingga Mampu Bantu Hambat Penyebaran Covid-19 Semakin Meluas, Namun Akan Sia-sia Hanya Karena Satu Hal Ini!