Find Us On Social Media :

Biasa Digunakan Sebagai Lalapan, Timun Ternyata Miliki Segudang Manfaat dan Khasiat yang Sangat Berguna Bagi Tubuh Jika Diolah dengan Cara Sederhana Ini, Coba Yuk!

By Septiana Risti Hapsari, Senin, 20 April 2020 | 16:45 WIB

Mentimun bisa cegah kanker prostat

Bagus untuk otot dan tulang

Mentimun dapat memperkuat jaringan ikat, serta membuat tulang-tulang menjadi sehat.

Ini disebabkan karena mentimun kaya akan kandungan silika yang sangat penting untuk pengembangan jaringan ikat, sehingga otot dan tulang tetap kuat.

Memperkuat imunitas

Air mentimun kaya akan vitamin C dan vitamin B kompleks.

Hal ini akan membantu meningkatkan kekebalan tubuh.

Baca Juga: Sering Digunakan Sebagai Bahan Tambahan Masakan, Siapa Sangka Ternyata Air Rebusan Serai Bisa Beri Segudang Manfaat Bagi Tubuh, Apa Saja?

Sementara vitamin C dapat menjaga kebugaran dan membantu meningkatkan proses penyembuhan.

Membersihkan tubuh

Air mentimun mengandung detoksifikasi, yang mengeluarkan racun-racun dari tubuh.

Termasuk membersihkan hati, juga mengeluarkan metabolit yang ada pada tubuh.

Air mentimun juga membantu organ-organ tubuh untuk bekerja lebih efektif.

Baca Juga: Selama Ini Dianggap Hanya Penyedap Masakan, Ternyata Minum Air Rendaman Serai Bikin Tubuh Langsing hingga Mampu Usir Penyakit Mengerikan!