Find Us On Social Media :

Bagaikan Sampah dan Sering Dibuang, Ternyata Jaring Pembungkus Buah Sangat Berguna dan Dibutuhkan untuk Kegiatan Sehari-hari, Berikut Sederet Manfaatnya!

By Septiana Risti Hapsari, Jumat, 8 Mei 2020 | 04:15 WIB

Manfaat Jaring Buah yang Tak Banyak Diketahui

4. Mencegah lantai licin akibat keset

Keset merupakan alas yang digunakan untuk mebersihkan kaki sebelum masuk ke dalam rumah.

Namun, alas keset terkadang terasa licin dan tidak stabil, dan bisa dengan mudah menyebabkan tergelincir.

Karen itu, Anda bisa meletakkan jaring buah di bawahnya, supaya gesekan lantai tidak terlalu licin dan mencegah Anda terpelesat saat menginjakkan keset.

Baca Juga: Bongkar Dendam di Masa Lalu, Inul Daratista Buktikan Sumpahnya pada Rhoma Irama Usai 17 Tahun Kibarkan Bendera Perang: Saya Akan Tunjukkan Bahwa Itu Salah

5. Melindungi telur

Tahukah anda bahwa jaring buah bisa melindungi telur?

Bagaimana caranya?

Jika Anda memiliki beberapa telur yang tidak bisa disimpan ke dalam lemari pendingin, Anda bisa menggunakan jaring buah sebagai pelindung.

Jadi dengan Anda menaruhnya pada jaring buah, telur tidak akan mudah pecah ketika terkena sedikit benturan.

Baca Juga: Dijodoh-jodohkan dengan Ariel Noah Padahal Masih Berkabung, Mbak You Terawang Nasib Asmara BCL Hingga Singgung Soal Hal yang Tak Sepantasnya: Nggak Etis Kalau Sekarang

(*)

Artikel telah tayang di Intisari Online dengan judul: Sering Dibuang dan Dianggap Sampah, Nyatanya Jaring Buah Ini Miliki 5 Manfaat yang Tak Pernah Kita Ketahui