Find Us On Social Media :

Tak Terapkan Lockdown hingga Dipuji WHO sebagai Negara Terbaik Atasi Penyebaran Covid-19, Korea Selatan Alami Lonjakan Pasien Corona usai 7 Pekan Terapkan New Normal!

By None, Jumat, 29 Mei 2020 | 17:30 WIB

Sekolah di Korea Selatan Kembali Dibuka

Kemudian untuk kegiatan olahraga, seperti bisbol dan sepak bola, mulai menjalani musim barunya pada awal Mei ini meski bermain tanpa penonton.

Kemudian lebih dari dua juta murid kembali bersekolah pada Rabu ini, sebagai bagian dari upaya pemerintah mengaktifkan lagi lembaga pendidikan.

Beberapa SMP terpaksa memulangkan siswanya setelah menggelar kegiatan belajar mengajar pekan lalu, setelah dikhawatirkan ada kasus baru di tempat tinggal mereka. Korsel sempat menjadi negara di luar China yang mengalami dampak parah Covid-19.

Namun, mereka tidak menerapkan lockdown.

Sebagai gantinya, pemerintah pusat memberlakukan pembatasan sosial ketat sejak Maret, dengan kasusnya perlahan-lahan menipis.

Baca Juga: Mantunya Terseret Kasus Dugaan Video Syur hingga Gandeng Pengacara Kondang Lapor ke Polisi, Kekayaan Ayah Mertua Syahrini Mendadak Jadi Sorotan: Atasan dari Hari Tanosoedibjo hingga Pimpinan dari 5 Perusahaan Besar di Indonesia

Pemerintahan Presiden Moon Jae-in menuturkan, keberhasilan itu merupakan hasil dari program "lacak, periksa, dan rawat".

KCDC mengatakan klaster gudang logistik ini tampaknya terkait dengan wabah virus Corona yang merebak di sejumlah kelab malam dan bar pada awal Mei di Ibu Kota Seoul.