Find Us On Social Media :

Kerap Dipandang Sebelah Mata karena Tumbuh di Pinggir Jalan, Buah Kersen yang Harga Sekilonya Nyaris Setengah Juta Ini Punya Segudang Manfaat untuk Kesehatan!

By None, Minggu, 28 Juni 2020 | 15:45 WIB

Buah Kersen, Punya Harga Jutaan dan Bisa Sembuhkan Penyakit Jantung hingga Kanker Usus

Buah ini memiliki beragam sebutan berbeda di tiap-tiap daerah, seperti ceri di Sunda, keres, dan talok di Jawa.

Di Madura buah ini dikenal dengan sebutan baleci atau beleci.

Buah kersen sendiri merupakan bahasa Indonesia yang diserap dari bahasa Jawa.

Meskipun banyak dijumpai di berbagai daerah di Indonesia, ternyata buah ceplukan berasal dari kawasan Amerika Tropis tepatnya Meksiko Selan, Kepulauan Karibia, Amerika Tengah, Peru, dan Bolivia.

Buah ini mulai masuk ke Filipina pada abad XIX dan cepat menyebar di Asia Tenggara pada zaman penjajahan.

Baca Juga: Staff BNN Datangi Rumahnya, Deddy Corbuzier Blak-blakan Ngaku Selama Ini Konsumsi Narkoba, Respon Arman Depari Justru di Luar Dugaan: Itu Boleh Tapi..

Meski terkesan diabaikan, namun tanaman ini memiliki banyak manfaat. Terlebih buahnya. Julia F Morton dalam bukunya “Fruits of Warm Climates” tahun 1987, menguraikan, setidaknya, ada 12 jenis senyawa yang terkandung dalam buah talok.

Buah kecil bercita rasa manis tersebut ternyata bernilai cukup mahal.

Pasalnya, dilihat dari berbagai laman jual-beli, buah kersen dijual seharga Rp 40 ribu per seratus gram atau sekitar Rp 200 ribu/kg.

Bahkan daun kersen juga dijual dengan harga yang cukup prestise.

Baca Juga: Tak Ada Angin Tak Ada Hujan, Diam-Diam Sosok Ini Beberkan Fakta Mengejutkan Soal Pernikahan Ayu Ting Ting Tahun Ini, Calon Suami sang Biduan Sukses Bikin Heboh se-Tanah Air!

Bernilai fantastis, lantas apa saja sih manfaat dari buah kersen?