"Maksudnya masa gak ada yang mau sama Luna Maya, banyak kali," ucap Sule."Ya ada, tapi nggak tahu mau serius apa enggak," kata Luna Maya pelan."Lu milih yang kayak gimana sih?," tanya Sule penasaran.
Baca Juga: Ramal Nasib Pernikahan Jessica Iskandar dan Richard Kyle, Paranormal Ini Bongkar Hal Mengejutkan yang Lain daripada yang Lain: Ada Kemungkinan, Tapi..."Aduh, yang ya, yang bisa menerima apa adanya," kata Luna Maya lagi,"Ah yang menerima apa adanya gimana? Semuanya udah ada begini," kata Sule heran."Ya tapi kadang-kadang ada aja yang dipermasalahin," ujar Luna Maya sambil menunduk."Pernah disakitin nggak sama laki-laki?," tanya Sule."Sering," jawab Luna Maya sedih."Serius sering?," tanya Sule kaget."Iya, mungkin saya juga sering nyakitin," kata Luna Maya lalu tertawa.Lalu Sule pun kembali menanyakan soal rumah Luna Maya."Ini konsep rumahnya apa ini? Kan di garasi banyak lukisan," ujar Sule."Kalau garasi itu dari rumah lama, aku kan koleksi, pas jadi artis jadi cover majalah itu suka di-frame, terus banyak banget," kata Luna Maya."Sayang juga kalau dibuang ya?," kata Sule."Iya sayang banget," jawab Luna Maya.Keduanya pun kemudian kembali keliling rumah dan melihat beberapa sudut lainnya.