Menurut Heru sejumlah musisi dipastikan akan tampil memeriahkan peringatan HUT RI tersebut.
Beberapa nama besar tersebut di antaranya yakni Raisa, Nowela Elizabeth Auparay, dan Tiara Andini.
"Ada Raisa dan Astri," katanya membocorkan.
Berbeda dengan tahun lalu, para artis dan musisi tersebut tidak datang ke Istana.
Melainkan, melalui pertunjukan di layar televisi yang telah direkam sebelumnya.
GridPop.ID (*)