Cara Buat:
- Siapkan air biasa, boleh menggunakan air hangat 330 ml.
- Potong 3 siung bawang putih, kemudian iris tipis.
- Masukkan potongan bawang putih ke dalam air dan diamkan selama kurang lebih 6 jam.
- Meminum air rendaman bawang putih ini setiap pagi saat perut kosong.
Artikel ini telah tayang di Gridhealth.id dengan judul 10 Hari Minum Air Rendaman Bawang Putih 8 Manfaatnya Didapatkan, Chef Ricardo Membuktikannya dengan Hasil Perut Menjadi Rata