Find Us On Social Media :

Serupa Tapi Tak Sama, Ternyata Beda Margarin dan Mentega Terletak di Sini, Simak Biar Gak Salah Pakai Lagi!

By Arif B,None, Sabtu, 26 September 2020 | 09:30 WIB

Perbedaan mentega dan margarin

Mentega mengandung 100 kalori dalam 1 sdm.

Mentega biasa digunakan dalam proses pembuatan kue, saus, dan pan frying.

Mentega biasanya akan memberi aroma dan rasa yang lebih kaya kepada masakan.

Baca Juga: Tolak Mentah-mentah Tawaran Rujuk dengan Saipul Jamil, Dewi Perssik Bongkar Alasannya: Saya Cari Laki Normal!

Mentega akan menjadi padat ketika disimpan di dalam kulkas, menjadi lembut jika berada suhu ruangan, dan meleleh pada suhu 32° - 35°C.

Di Indonesia mentega lebih sering kita sebut dengan sebutan butter, wisjman dan lainnya.

Margarin

Margarin tidak termasuk ke dalam produk harian seperti mentega.

Baca Juga: Akhirnya Terbongkar! Selalu Kenakan Berlian Puluhan Miliar, Keaslian Berlian Milik Barbie Kumalasari Terungkap, Mantan Istri Galih Ginanjar Sempat Panik Karena Ini

Pada tahun 1800-an margarin dibuat dari lemak hewan, namun sekarang bahan utamanya adalah minyak sayur, air, garam, emulsifier, dan beberapa juga menambahkan susu.