Prosesi itu pun dilakukan oleh keluarga mereka.Secara bergantian, mereka menaburkan bunga dan menyiramkan air.Setelah Syahrini menuang air ke makam, Ia pun menyerahkan sebotol air mineral itu pada suaminya.
Baca Juga: Ayah Tirinya 15 Tahun Lebih Muda Dari Sang Ibu, Begini Hubungan Putri Muzdalifah dengan Fadel Islami yang Tak Disangka-sangkaNamun yang jadi sorotan adalah bagaimana Reino menggunakan payung untuk memayungi mertuanya yang menangis.Barulah ketika Ia akan menyiram air ke makam, payung diserahkan pada suami Rani.
GridPop.ID (*) Artikel ini telah tayang di Sajiansedap.ID dengan judul: Nyekar ke Makam Ayah Syahrini, Tingkah Reino Barack Jadi Sorotan Karena Lakukan Ini Sebelum Tuang Air ke Makam