Find Us On Social Media :

Sering Dijajal Banyak Ibu-ibu, Benarkah Rajin Minum Susu Bakal Punya Peluang Lahirkan Anak Kembar? Begini Jawaban Ahli yang Bikin Tercengang

By Arif B,None, Rabu, 18 November 2020 | 07:20 WIB

Ilustrasi bayi kembar

Pandangan Menurut Ahli

Susu adalah minuman sumber protein yang bagus dan seringkali diolah dengan cara lain, seperti dijadikan keju dan yogurt.

Tahukah Anda, ternyata besar kecilnya porsi minum dan makan makanan dengan bahan dasar susu ternyata bisa memengaruhi sistem reproduksi Anda lho.

Simak baik-baik buat Anda yang ingin punya anak kembar.

Baca Juga: Nekat Nikahi Pasangan Sesama Jenisnya Tanpa Restu Sang Ayah, Putri Aktor Ternama Ini Akui Pernah Alami Hal Miris hingga Jadi Gelandangan Tidur di Jalanan

Seperti dikutip dari nytimes.com, sebuah penelitian muncul dalam The Journal of Reproductive Medicine yang dilakukan oleh Dr. Gary Steinman.

Ia menemukan bahwa minum dan makan makanan berbahan susu bisa meningkatkan kadar hormon pertumbuhan insuline (I.G.F.) dalam darah.

Tingginya hormon ini lah yang meningkatkan ovulasi dalam tubuh wanita.

Baca Juga: Pintu Restu Kian Terbuka Lebar, Adit Jayusman Kepergok Luangkan Waktu untuk Makan Malam Bareng Bersama Keluarga Ayu Ting Ting, Abdul Rozak: Ini Keluarga Harmonis