"Ini murni gugatan cerai dan tidak terkait orang ketiga," kata Benny Daga saat dihubungi Warta Kota, Kamis (26/11/2020) yang dikutip via Sosok.ID.
Lebih lanjut, Benny Daga menyebutkan ketidakcocokan menjadi salah satu alasan kliennya mengajukan permohonan cerai.
"Itu jadi salah satu poin," ucap Benny Daga yang enggan menjelaskan rinci alasan perceraian Asha Shara.
"Ini terlalu pribadi, kami tidak mungkin bicara soal itu," katanya.
GridPop.ID (*)