Find Us On Social Media :

Catat! Ini 5 Gejala Seseorang yang Pernah Terjangkit Virus Covid-19, Pernah Alami Sakit Tenggorokan hingga Diare dan Muntah

By None,Ekawati Tyas, Selasa, 8 Desember 2020 | 08:20 WIB

Ilustrasi virus Covid-19

GridPop.Id - Seseorang yang terinfeksi Covid-19 kadang-kadang tak menyadarinya.

Bahkan di Indonesia, angka positif masih sangat tinggi dibanding negara lain.

Setiap hari selalu ada pertambahan jumlah kasus positif Covid-19 setiap harinya. 

Baca Juga: Setahun Tak Bertemu, Adik Betrand Peto Menangis Saat Diperlakukan Begini oleh sang Kakak, Ruben Onsu: Sudah Disimpan dengan Baik sama Onyo

Mereka yang tanpa gejala pun saat menjalani swab test bisa dinyatakan positif Covid-19.

Kondisi inilah yang membuat banyak orang tak sadar jika dirinya telah atau pernah terpapar virus corona.

"Kami semua menyadari gajala utama virus corona adalah demam tinggi dan batuk ringan.

Tapi sebanyak 80 persen pasien Covid-19 memiliki gejala ringan atau tidak memiliki gejala sama sekali," ucap Dr Dominic Pimenta, dilansir oleh Daily Star, Minggu (6/12/2020).

Tanpa disadari, tubuh sebenarnya sudah menunjukkan gejala ringan terkena Covid-19.

Baca Juga: Turun 13 Kg dalam Waktu Sebulan , Tya Ariestya Beberkan 4 Jenis Makanan yang Jadi Pantangan Selama Jalani Program Diet: Harus Benar-benar Disiplin!