Find Us On Social Media :

Tak Banyak yang Tahu, Ternyata Cuci Pakaian Dalam yang Benar Perlu Direndam Air Panas 30 Menit dengan Detergen, Kenapa?

By Arif B,None, Rabu, 23 Desember 2020 | 07:40 WIB

Celana dalam harus dibersihkan secara benar agar tidak jadi sumber penyakit

Dikutip dari Grid Health, mengenakan pakaian tidak bersih membuat kulit rentan terhadap infeksi kulit dan jamur.

Bahkan jika pakaian tersebut dipakai bergantian bisa sebabkan penyakit kulit menular seperti cacar air.

Penyakit-penyakit ini biasanya tidak dianggap mengancam jiwa.

Baca Juga: Kini Jadi Istri Konglomerat Pewaris Blue Bird, Ini Dia Sosok Mantan Kekasih Nikita Willy, Pengusaha Kuliner Sukses dan Tampan dari Pulau Dewata

Namun, jika tidak ditangani secara langsung oleh dokter maka bisa semakin parah.

Pasalnya pakaian dalam, yang langsung kontak dengan kelamin kita, perlu perhatian khusus saat dicuci.

Begini cara mudah mencuci pakaian dalam sampai bersih tuntas.

Baca Juga: Akui Dirinya Salah, Kiwil Siap Hadapi Proses Gugatan Cerai Rohimah: Sabar...

Cara Mencuci Pakaian Dalam

Charles Gerba, pemimpin riset Journal of Infection, menyarankan mencuci pakaian dalam dengan metode ini agar benar-benar bersih.