GridPop.ID - Siapa yang tidak tahu Tom Cruise?
Aktor tampan ini memang kerap memukau penggemar dengan aktingnya.
Bintang 'Mission Impossible' ini pun sukses menapakkan kakinya di industri hiburan Hollywood.
Menjadi bintang terkenal, menjadikan kehidupan Tom Cruise konsumsi publik.
Tak terkecuali hubungannya dengan sang putri, Suri Cruise.
Seperti baru-baru ini, dimana netizen ramai menyoroti Tom Cruise gegara kemunculan anak dari pernikahannya dengan Katie Holmes itu jalan-jalan di New York City.