Dia itu temen ceweknya banyak banget," kenangnya.
Namun seiring berjalannya waktu, Nia Ramadhani melihat keseriusan Ardi Bakrie.
"Akhirnya kita serius, dan kita sama-sama jadi dewasa, udah berhenti main-main," curhatnya.
Meski Ardi Bakrie adalah anak dari konglomerat Aburizal Bakrie, namun Nia Ramadhani sama sekali tidak minder.
"Aku dulu pertama masuk sini sangatlah pede. Karena aku merasa, walaupun brokenhome, tapi aku orang sukses."
"Oke, jangan bandingin harta aku sama dia. Tapi secara kepribadian aku, aku orangnya percaya diri, merasa pantas."
"Pas pertama kenalan juga aku menjadi diri sendiri," tandasnya.
GridPop.ID (*)
Artikel ini telah tayang di Grid.ID dengan judul: Tak Silau Harta Keluarga Bakrie, Ayah Nia Ramadhani Ternyata Sempat Takut Putrinya Diperistri Anak sang Konglomerat: Papa Takut Aku Bakal Diinjek-injek Mereka…