Find Us On Social Media :

Kiwil Tak Sudi Tinggalkan Poligami Meski Dihempas Istri-istrinya Hingga Terancam Jadi Duda, Rohimah: Saya Enggak Tahu Lagi Mesti Gimana

By Sintia N, Jumat, 22 Januari 2021 | 05:30 WIB

Kiwil Tak Sudi Tinggalkan Poligami Meski Dihempas Istri Muda dan Terancam Jadi Duda, Rohimah: Saya Enggak Tahu Lagi Mesti Gimana

GridPop.ID - Gonjang-ganjing rumah tangga Kiwil dan istri-istrinya masih jadi sorotan tajam khalayak.

Sudah dihempas istri muda, siapa sangka istri tua Kiwil, Rohimah ternyata kukuh gugat cerai sang komedian.

Tak pelak, status duda seutuhnya pun siap menanti pria yang doyan melakukan poligami ini.

Baca Juga: Miliki Honor Ratusan Juta Sekali Tampil, Raffi Ahmad Justru Langsung Todong Sosok Ini Saat Mama Rieta Ngotot Minta Dibelikan Rumah: Boleh Pinjam Uang Lagi?

Bukan hal baru memang jika komedian bernama asli Wildan Delta atau yang lebih dikenal sebagai Kiwil bermasalah dengan poligami.

Sejak pernikahan keduanya dengan Meggy Wulandari, tindakan Kiwil yang diam-diam melakukan poligami pun sudah menuai seabreg konflik.

Sampai akhir 2020 kemarin, Meggy Wulandari memutuskan cerai dari sang komedian yang sudah 17 tahun terakhir menemaninya.

Siapa sangka, konflik Kiwil dengan Meggy itu ternyata baru permulaan dari konflik-konflik rumah tangga Kiwil yang lainnya.

Baca Juga: Atta halilintar Sudah Siapkan Rumah Masa Depan, Begini Jawaban Aurel Hermansyah Saat Diminta Tetap Tinggal di Rumah Cinere Bersama Suami Setelah Menikah