Nah kalau misalkan nanti tidak dipenuhi maka dipaksa tutup (tempat syuting), ya karena nyawa lebih penting di saat pandemi seperti ini," kata Agus kepada wartawan di kantornya, Cibinong, Jumat (29/1/2021).
Bahkan pihaknya juga memberi peringatan jika sinetron tersebut nekat melanggar protokol kesehatan, maka akan ditutup.
"Nah kalau misalkan nanti dari pihak yang syuting ini tidak bisa mengatasi persoalan-persoalan itu dan melanggar protokol kesehatan, maka kami akan tutup.
Karena buat kami prinsipnya adalah semua kegiatan yang melanggar protokol kesehatan pasti akan ditindak," jelas dia.
GridPop.ID (*)