Usai dinyatakan sembuh, Aurel langsung memeluk kedua adiknya dan juga memberi tahu seisi rumah termasuk ayahnya.
“Hai aku udah negatif,” kata Aurel sambil memeluk Arsy.
Aurel pun memeluk sang adik, Arsya.
“A.. kangen banget. Aduh aku sama dia ( Arsya) benar-benar kangen banget lho,” ujar Aurel sambil memangku dan mencium Arsya.
Untuk diketahui, anggota keluarga Hermansyah yang tak terpapar Covid-19 hanyalah Anang Hermansyah dan Arsya.
GridPop.ID (*)