Seperti yang GridPop.ID lansir dari Kompas.com, ada beberapa makanan yang memicu timbulnya jerawat.
Sebab, penyumbatan ini juga terjadi ketika tubuh memproduksi terlalu banyak sebum atau minyak.
Apalagi selama masa pubertas, tubuh memproduksi lebih banyak hormon yang disebut insulin-like growth factor 1 (IGF-1).
Hormon ini akan memproduksi sebum dan memperarah jerawat jika kamu mengkonsumsi makanan-makanan antara lain.
1. Soda, nasi, pasta
2. Susu, keju, es krim
3. Makanan cepat saji
4. Cokelat
GridPop.ID (*)