Find Us On Social Media :

Baru Seumur Jagung Nikah, Vicky Prasetyo Sudah Pede Sesumbar Buat Janji Manis Ini di Hadapan Netizen Seantero Indonesia

By Luvy Octaviani, Selasa, 16 Maret 2021 | 08:40 WIB

Vicky Prasetyo dan Kalina Ocktaranny batal menikah

Bukan perkara akad namun Vicky tegang soal apakah dirinya benar-benar siap menjadi imam bagi Kalina Ocktaranny.

"Jadi membuat aku itu tegang memang iya, bukan karena tegang untuk mengucapkan karena mengucapkan satu napas tadi, aman," tutur Vicky Prasetyo menjelaskan seperti dikutip oleh Grid.ID"Cuma tegang lebih ke bahwa semoga aku sudah istiqomah dan siap menjadi suami Kalina," imbuhnya menyimpulkan.

Baca Juga: Pantas Gercep Ajak Aurel Naik Pelaminan, Ternyata Ibunda Atta Halilintar Sudah Sejak Jauh Hari Berikan Peringatan Ini Pada Putranya hingga Singgung Soal FitnahDalam kesempatan tersebut, Vicky juga mengumbar janji manisnya di depan banyak orang.Tak hanya itu, Vicky juga berjanji jika Kalina akan menjadi pelabuhan terakhirnya."Alhamdulillah akad nikahnya sudah terlaksana dengan baik, sesuai tema pelabuhan terakhir sang gladiator.

Baca Juga: Ekspresi Tegang Aurel Saat Bertemu Krisdayanti Jadi Sorotan, Pakar Ekspresi Bongkar Perasaan Kekasih Atta yang Sebenarnya: Masalah Belum Kelar