Febrian mengaku pihaknya secara pribadi tak peduli bila memang tidak diundang. Hanya saja, Febrian menyayangkan sikap Atta Halilintar kepada kakeknya sendiri.Terlebih, Atta Halilintar terang-terangan melibatkan keluarga dari pihak ibu."Kami tidak mempermasalahkan, malah kami mendoakan pernikahan Atta lancar dan menjadi sakinah mawadah warohmah," kata Febrian.
Baca Juga: Putrinya Kini Hidup Nyaman Usai Dipersunting Petinggi PT Antam, Siapa Sangka Penampilan Orang Tua Bella Saphira Justru Begitu Sederhana, Istri Agus Surya Bakti Bongkar Sifat Ayah dan Ibunya "Saya pribadi tidak punya kepentingan apapun terhadap hal itu, karena saya dan keluarga juga punya kehidupan masing-masing. Kami tidak ada muatan tendensius apapun, begitu juga kami tidak peduli apapun cara yang diambil oleh Atta," jelasnya."Tetapi karena menyangkut ayah kami, yang sangat hormati yang kami muliakan, menjadi agak bingung dan menyayangkan karena Papa adalah Kakek kandungnya atau Atuknya," kata Febrian."Barangkali itu karena menyangkut ayah kami yang terlihat sedih dan menyayangkan," pungkasnya.
Baca Juga: Gaya Sederhana Selvi Ananda Ternyata Turunan Sang Ibunda, Intip Potret Kalem Tak Neko-neko Mertua Walikota Solo Saat Ketemu BesannyaGridPop.ID (*)