Mbak You menyebut jika setelah menikah, dunia keartisan Syahrini akan mulai berkurang.Meski begitu, kehidupan pribadi dan keglamoran Syahrini akan tetap jadi daya tariknya.Hal itu membuat banyak masyarakat yang masih merasa penasaran tentang penyanyi yang akrab disapa Incess itu.
Baca Juga: Dengar Pengakuan Putranya yang Merasa Tak Dipedulikan Sejak Kecil, Ayah Kandung Betrand Peto Minta Maaf hingga Ungkap Dosa Terbesarnya: Saya Tidak Sempurna..."Walaupun sudah menikah, dunia artisnya berkurang tapi glamornya, kehidupan pribadinya tetap bikin orang penasaran dan bisnisnya akan melejit," papar Mbak You.Tak hanya itu, berbagai macam bisnis milik Syahrini juga diterawang akan berkembang pesat.Syahrini nampaknya juga akan mendapat dukungan penuh dari sang suami.Sang adik sendiri juga akan selalu berada di samping Syahrini meski memiliki ruang batas sendiri.