Meski kariernya moncer di bidang politik, namun kisah asmara Desy Ratnasari ternyata tak begitu mulus.
Ibu satu anak itu sempat telan pil pahit 2 kali gagal membina rumah tangga.
Mantan suami Desy Ratasari kini seolah tak ada kabar setelah berpisah darinya.
Dilansir dari laman SajianSedap.com, inilah 2 sosok mantan suami Desy Ratnasari.
1. Trenady Pramoedya
Dan di akhir tahun 90-an, nama dan wajah Trenady Pramoedya memang sangat dikenal oleh publik Indonesia.
Bagaimana tidak, pria inilah yang menjadi pilihan Desy Ratnasari.
Dan pada saat itu, pernikahan Desy Ratnasari dan Trenady Pramoedya memang mampu membuat heboh di mana-mana.