Diketahui kacamata renang tersebut adalah Virtue Mirror Swimming Goggle dari Speedo yang dijual dengan harga sekitar Rp 859 ribu.
Hal ini tampak dalam unggahan akun Instagram @fashion_nagitaslavina pada Rabu (5/5/2021) lalu.
Netizen pun kemudian langsung membanjiri unggahan akun penggemar tersebut dengan banyak komentar.
"Pas buat nyelem bisa liat masa depan kayanya," ujar @_elma29.
"Bisa liat putri duyung pasti ini," tulis @niena17_.
"Bisa melihat dasar lautan," sahut @ggyas.
"Pasti bisa liat ikan sampe ke tulang tulangnyaa," timpal @ochiecieyooo.
GridPop.ID (*)