Find Us On Social Media :

Mengapa Tiba-tiba Merasa Merinding Saat Mendengarkan Musik yang Indah? Ternyata Begini Penjelasannya!

By Ekawati Tyas, Jumat, 23 Juli 2021 | 13:42 WIB

Ilustrasi mendengarkan musik

Mengutip The Healthy via Kompas.com, sebuah studi Akademik Oxford berusaha memahami hal ini dan menemukan bahwa hal itu ada hubungannya dengan struktur otak.

Saat mendengar lagu bagus membuat merinding, mungkin karena korteks pendengaran otak (yang memproses informasi yang didengar) dan pusat pemrosesan emosi otak kita memiliki lebih banyak serat yang menghubungkannya daripada rata-rata orang lain.

Artinya otak kita dapat menjangkau emosi lebih luas dan lebih intens ketimbang orang lain.

Meski penelitian tersebut masih dalam tahap awal, namun Matthew Sachs yakni penulis studi ini beranggapan bahwa informasi ini dapat dimanfaatkan dengan baik.

Baca Juga: Tak Sudi Apa yang Telah Dibangun Hancur Begitu Saja, Rian D'Masiv Ambil Langkah Tegas dengan Tempuh Jalur Hukum Tuk Urus Tudingan Lakukan Pelecehan Seksual: Saya Punya Hak!