Find Us On Social Media :

Tolong Mulai Sekarang Tinggalkan Obat Nyamuk Berbahan Kimia, Gunakan Bahan Alami Ini untuk Melindungi Keluarga dari Penyakit Demam Berdarah

By Ekawati Tyas, Rabu, 8 September 2021 | 07:42 WIB

Cara membasmi nyamuk

Akan tetapi, produk yang terbuat dari bahan kimia itu tak baik jika digunakan di sekitar anak-anak.

Dilansir dari Nakita.ID, mulai sekarang tak usah lagi khawatir karena nyamuk dapat dibasmi dengan menggunakan bahan-bahan alami.

Para ibu bisa membuat sendiri semprotan anti nyamuk yang berbahan alami.

Berikut ada dua racikan yang dapat dicoba untuk mengusir nyamuk:

1. Semprotan lavender dan vanilla

Seperti diketahui bahwa nyamuk sejak dulu sangat tidak suka dengan tanaman lavender.

Hal itu karena aroma bunga laveder membuat nyamuk tak nyaman dan sangat dihindari.

Aroma lavender yang tak disukai nyamuk ini dapat dimanfaatkan untuk membuat semprotan pengusir nyamuk.

Untuk membuatnya, tambahkan 15 tetes minyak lavender ke dalam botol semprot kosong.

Baca Juga: Seakan Jadi Obat Nyamuk Lihat Kemesraan Putrinya dan Rizky Billar, Ayah Lesti Kejora Mendadak Ingin Dimanja hingga Minta Hal Ini