Dilansir dari laman Bangkok Coconuts, sudah 12 kali Jariyaporn menikah.Yang luar biasa, semua pernikahan itu dilakukannya 'hanya' dalam hitungan 6 tahun.Semua pernikahan itu gagal. Berantakan.Bagaimana tidak, Jariyaporn selalu kabur usai menikah dan melakoni malam pertama.Semua pria yang menikahi Jariyaporn pun mengalami musibah yang sama.Mereka semua kehilangan uang.Uang itu dibawa lari oleh Jariyaporn.