Find Us On Social Media :

Ironi, Jumlah Penduduk Miskin Bertambah, 5 Menteri Jokowi Ini Hartanya Meningkat di Masa Pandemi, Ada yang Naik Sebanyak Rp 480 M!

By Andriana Oky, Selasa, 14 September 2021 | 08:01 WIB

Pelantikan menteri kabinet kerja jilid dua pada Rabu (23/10/2019).

Sebelumnya, laporan LHKPN mantan Danjen Kopassus itu per 31 Desember 2019 senilai Rp 2.005.956.560.835.

Dengan demikian, harta kekayaan Prabowo mengalami kenaikan sebesar Rp 23.382.958.500 selama setahun.

4. Menko Marves Luhut Binsa Panjaitan

Harta kekayaan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi itu per 30 Desember 2020 mencapai Rp 745.118.108.997.

Dalam LHKPN Luhut per 31 Desember 2019, harta kekayaan jenderal purnawirawan TNI itu tercatat sebanyak Rp 677.440.505.710.

Dengan data itu, dalam waktu satu tahun harta Luhut mengalami kenaikan sebanyak Rp 67.747.603.287.

5. Menteri KP Sakti Wahyu Trenggono

Menteri KP menduduki urutan jumlah harta kekayaan tertinggi.

Baca Juga: Berharap Dibebaskan, Eks Mensos Juliari Minta Maaf ke Presiden Joko Widodo dan Megawati, ICW: Jatuhkan Vonis Seumur Hidup!