Find Us On Social Media :

Kenapa Baru Tahu Sekarang, Ternyata 5 Bahan Dapur Ini Ampuh Usir Tikus Biar Nggak Balik Lagi ke Rumah, Kamu Wajib Coba!

By Arif B, Jumat, 24 September 2021 | 13:22 WIB

Ilustrasi Hama Tikus

Kayu manis

Karena memiliki aroma pedas yang kuat, meletakan kayu manis di sisi laci dan lemari membuat tikus tidak akan mendekat.

Atau bisa juga menggunakan beberapa tetes minyak kayu manis pada bola kapas.

Bubuk paprika merah

Taburkan bubuk paprika merah di area biasa tikus telah terlihat.

Meski hanya ditaburkan sedikit, bubuk paprika merah cukup untuk mencegah tikus muncul atau masuk ke ruangan.

Atau bisa juga unakan satu sendok makan bubuk yang diletakkan di kotak serta letakkan di laci dan lubang yang menjadi celah tikus masuk.

Bawang putih

Gunakan bubuk bawang putih sebagai pengganti bawang putih segar untuk membasmi tikus. Bau yang menyengat akan mengganggu tikus dan menyebabkan mereka mencari makanan di tempat lain.

Moms juga perlu menanam bawang putih di kebun jika tikus sering membuat masalah di luar ruangan.

Baca Juga: Awalnya Dikira Tikus, Wanita Ini Justru Syok Berat Usai Temukan Sosok Mengerikan Hidup di Loteng Rumahnya, Faktanya Bikin Syok!