Find Us On Social Media :

Jadi Minuman Favorit Sejuta Umat, Kopi Ternyata Simpan Segudang Manfaat Menakjubkan Ini Bagi Kesehatan Rambut dan Telah Diteliti Oleh Para Ahli

By Ekawati Tyas, Senin, 4 Oktober 2021 | 08:02 WIB

Manfaat tersembunyi kopi untuk rambut

Membuat rambut lebih lembut, bebas kusut, dan berkilau

Rambut bisa tampak lebih sehat juga berkilau dengan kopi, karena di dalamnya terkandung antioksidan flavonoid.

Tak hanya itu, kopi juga dapat membuat rambut jadi halus, bebas kusut, lebih lembut, dan mudah untuk ditata.

Menghilangkan uban

Manfaat tak terduga dari kopi selanjutnya adalah dapat mengatasi rambut beruban.

Kopi berwarna gelap, sehingga bisa menutup helai rambut yang mulai memutih atau berubah warna.

Menghilangkan ketombe

Melansir EatThis, kopi dapat dimanfaatkan untuk membantu menghilangkan ketombe.

Minyak, sel kulit mati, dan kotoran penyebab ketombe dapat terangkat dengan kopi.

Cara memperoleh manfaat dari kopi untuk rambut sangat mudah.

Baca Juga: Nyesel Baru Tahu, Cukup Keramas Pakai Campuran Kopi Auto Bikin Rambut Hitam dan Berkilau, Dijamin Manfaatnya Lebih Ampuh dari Shampo Mahal!