Find Us On Social Media :

Tak Sengaja Rutin Minum Jus Seledri untuk Sarapan, Wanita Ini Alami Hal Tak Terduga Seminggu Kemudian, Faktanya Buat Terkejut

By Luvy Octaviani, Jumat, 8 Oktober 2021 | 09:31 WIB

Ilustrasi jus seledri

GridPop.ID - Daun seledri biasanya digunakan untuk taburan masakan atau untuk hiasan sebuah hidangan.Namun, selain hal itu, seledri ternyata memiliki banyak khasiat untuk kesehatan.Dilansir dari laman kompas.com, daun seledri merupakan sayuran yang rendah kalori dan menawarkan banyak khasiat untuk kesehatan. Salah satu kandungan dalam daun seledri adalah serat yang bermanfaat bagi sistem pencernaan dan kardiovaskular. Dilansir Medical News Today, daun seledri tidak hanya mengandung serat. Di dalamnya terdapat pula senyawa tanaman yang bersifat antioksidan, seperti selinene, limonen, kaempferol, adan asam p-kumarat. Berbagai jenis antioksidan ini mampu mencegah kerusakan sel yang disebabkan oleh molekul tidak stabil yang disebut sebagai radikal bebas. Kemudian, seledri juga menyediakan vitamin K, folat, vitamin A, kalium, dan vitamin C, meski dalam jumlah yang kecil.

Baca Juga: Maulid Nabi Muhammad Sudah di Depan Mata, Intip Keunikan Tradisi Sekaten yang Selalu Dilakukan Oleh Masyarakat Surakarta dan Yogyakarta