Ayu Dewi lantas menunjukkan kondisi tubuhnya mulai dari badan kaki hingga tangannya."Bismillah," tulis Ayu Dewi.
Ia pun meminta agar diberikan doa untuk kesembuhannya.Ayu Dewi juga menyebut jika dirinya telah melakukan tes darah."Yang nanyain gimana kondisiku. Pagi ini udah tes darah dan dikultur baru bisa ke dokter siang," tulisnya."Doain ya ga ada apa2," lanjut Ayu Dewi.Lebih lanjut, Ayu Dewi kembali memberi kabar terkait kondisi kesehatannya.Melalui unggahan Insta Story pada Selasa (12/10), Ayu Dewi mengungkapkan ucapan terima kasih atas doa yang diberitakan kepadanya.