Berat badan naik, kulit bermasalah karena traveling, hingga kandasnya hubungan asmara menjadi faktor pemantik.
Ia juga mencemaskan umurnya yang sudah tidak lagi muda.
"Itu manusiawi dengan umur segini, pandangan orang di atas 30 tahun, hubungan harus serius. Lumayan menaruh beban itu. Lumayan meracuni kita," ungkapnya, Jumat (2/7/2021).
Raline pun memutuskan untuk mengubah beberapa hal. Salah satunya bagaimana memperbaiki berkomunikasi dengan diri sendiri.
GridPop.ID (*)