Gak Sat Set Sat Set Langsung Deket! Olivia Allan Ceritakan Momen PDKT dengan Denny Sumargo, Chattingan 3 Bulan Sekali hingga Berujung Saling Melengkapi

By Ekawati Tyas, Rabu, 25 Mei 2022 | 07:42 WIB
Olivia Allan dan Denny Sumargo

Olivia Allan dan Denny Sumargo

"Jadi kayak aku belajar, kayak aku jadi orang tak tahu apa-apa lagi. Soalnya di situ aku dapet keinginan untuk belajar."

"Aku ngerasa kalau ini berbeda, kita jadi saling ngelengkapi," kata Olivia Allan.

Lebih lanjut, saat disinggung soal predikat playboy yang disandang suaminya itu justru Olivia merasa tertantang.

"Menjinakkan sih nggak sih, cuma buat aku it's challenge dan aku merasa oh dunia baru di mana aku bisa belajar," paparnya.

GridPop.ID (*)