Selain itu, eks Ahmad Dhani juga menawarkan untuk menghapus konten yang pernah dibuat.
"Aku minta maaf, mau di take down enggak?'enggak usah enggak apa-apa,' ya udah selesai," tutur Maia.
Maia lantas mengingatkan baik publik maupun dirinya sendiri tak ada yang tahu seperti apa rumah tangga Sule dan Nathalie yang sebenarnya.
Termasuk hubungan mereka dengan Putri Delina.
Pun ia meminta agar tak perlu ikut campur.
"Saya, netizen, enggak ada yang tahu kejadian mereka bertiga.
Jadi enggak perlu ikut campur too deep lah," pesan Maia.
GridPop.ID (*)