Tapi dengan yang anda lakukan sekarang tidak membuat anda lebih baik dari saya," lanjut Rizky Billar.
Lalu, unggahan story selanjutnya ia menyinggung soal pihak yang pura-pura baik.
Bukan itu saja, pria berusia 27 tahun ini juga menyebut soal oknum yang sengaja memanfaatkan kasus ini.
"Sebuah kejadian demi kejadian yang terskema dengan rapi.
'Permainan' yang ciamik dari mastermind.
Kejadian yang membuka lebar-lebar mata gue, siapa yang pura-pura baik.
Mana oknum yang manfaatin kesempatan, mana yang pengkhianatan," ujar Rizky Billar.
"Gue Mungkin salah, namun di dalam kejadian justru lebih banyak orang lebih zholim daripada gue," tutup Rizky Billar.
Terkait keberpihakan, Marissya Icha menyebut jika ia membela Lesti.
"Support Lesti dong, karena saya merasakan apa yang Lesti rasain dulu, diselingkuhin, dipukuli."