Find Us On Social Media :

Kecantikan Cuma Tipu-tipu, Pria Ini Putuskan Batal Nikahi Kekasih Onlinenya Meski Rugi Puluhan Juta, Fakta di Baliknya Bikin Syok

By Luvy Octaviani, Senin, 17 Oktober 2022 | 18:01 WIB

Pria ini syok setelah lihat wajah kekasih online yang akan dinikahinya

Rekannya menyebut bahwa Yusuf dan Cece memiliki usia yang sangat terpaut jauh.

Saking besarnya jarak umur mereka, rekan Yusuf bahkan mengatakan usia Cece bisa jadi lebih tua dari Ibunya di kampung.

"Sebenernya wanita itu usianya sudah sangat berumur, sama ibu saya aja mungkin lebih tuaan cece (panggilan untuk wanita tersebut) itu," ungkap rekan Yusuf.

Kisah sial Yusuf ini pun viral dan ramai dibicarakan netizen para pengguna Facebook.

Usut punya usut, dilansir Sosok.ID dari Tribun Style, rupanya foto yang digunakan Cece untuk menipu Yusuf ini adalah milik seorang peria pengantin bernama, Intan Permata.

Melalui akun Facebooknya, 'Intan Permata Rias Pengantin', dirinya kaget melihat foto-foto lawasnya menjadi viral.

Intan Permata menulis dirinya tak menyangka fotonya dipakai oleh seorang nenek untuk menipu pria.

Foto-foto tersebut adalah foto dirinya ketika masih di bangku kuliah.

Dirinya juga mengungkapkan jika foto-foto tersebut sudah dihapusnya dari media sosial Instagram.

Kendati demikian, sampai detik ini Tim Sosok.ID masih mencari kebenaran terkait video postingan yang viral di Facebook ini.

Baca Juga: Berlinang Air Mata, Gading Marten Rupanya Sempat Ceritakan Alasan Rumah Tangganya Hancur ke Roy Marten: Kasihan