Find Us On Social Media :

Cara Ganti Nomor HP di Akun Prakerja, Ikuti Tips Berikut Ini yang Dijamin Anti Gagal!

By Ekawati Tyas, Kamis, 20 Oktober 2022 | 11:02 WIB

ilustrasi kartu prakerja.

Melansir Kompas.com, di bawah ini merupakan siapa saja yang dapat mendaftar dan menerima manfaat Kartu Prakerja.

- Pencari kerja

- Pekerja/buruh yang terkena PHK

- Pekerja/buruh yang membutuhkan peningkatan kompetensi kerja, seperti pekerja/buruh yang dirumahkan

- Pekerja bukan penerima upah, termasuk pelaku usaha mikro dan kecil.

Baca Juga: JANGAN PANIK! Ternyata Ini Arti Tes Psikometri di Kartu Prakerja, Cukup Lakukan Sesuai Instruksi & Penjelasan

GridPop.ID (*)