Find Us On Social Media :

Daftar Rata-rata Harga Sembako di DKI Jakarta Hari Ini, Komoditi Mana Saja yang Naik? Simak Sebelum Membeli!

By Arif B, Selasa, 1 November 2022 | 20:02 WIB

Rata-rata harga sembako di DKI Jakarta hari ini

Cabe rawit merah : Rp 46.175/kg (turun Rp 1.761)

Cabe rawit hijau : Rp 35.425/kg (naik Rp 254)

Bawang merah : Rp 37.050/kg (naik Rp 28)

Bawang putih : Rp 29.675/kg (naik Rp 36)

Ayam broiler : Rp 38.135/kg (naik Rp 24)

Telur ayam ras: Rp 26.923/kg (turun 13)

Sebagai tambahan informasi seperti yang diberitakan Kompas.com sebelumnya, pemerintah pun berjanji akan menjaga harga sembilan kebutuhan pokok agar tetap stabil.

Baca Juga: Promo Harga Sembako Minyak Goreng Paling Murah Senin, 31 Oktober 2022, Merek Ini Jual Kemasan 2 Liter Cuma Rp 24 Ribu!

Antara lain beras, minyak goreng dan mentega, gula pasir, daging sapi dan daging ayam, susu, telur, bawang merah dan bawang putih, gas elipiji, serta garam beryodium.

Zulhas mengaku mendapatkan arahan itu langsung dari Presiden Jokowi.

“Presiden Jokowi menyampaikan kepada saya, Kementrian Perdagangan harus menjaga stabilisasi harga pangan tersedia. Harga terjangkau."

"Terutama sembilan bahan pokok: beras, telur, ayam, cabe, daging, dan lain-lain itu harga harus stabil. Tidak boleh naik,” kata Zulhas setelah konferensi pers Jakarta Muslim Fashion Week di Auditorium Utama Kementerian Perdagangan, Gambir, Jakarta Pusat, Rabu (12/10/2022).

Baca Juga: Saat Harga Sembako Cabai Turun, Petani Menjerit karena Harga Pupuk Mahal, Susah Dapat Subsidi

GridPop.ID (*)