Find Us On Social Media :

Gampang Banget! Berikut Cara Mudah Top Up ShopeePay lewat BCA Mobile, ATM, dan Klik BCA

By Ekawati Tyas, Senin, 16 Januari 2023 | 17:02 WIB

Ilustrasi cara top up Shopeepay lewat BCA

- Pilih Transfer Dana > Transfer ke BCA Virtual Account.- Centang No. Virtual Account dan masukkan 122 08XXXXXXXX (3 Kode Bank + No. yang tertera di halaman Pembayaran) dan klik Lanjutkan.- Masukkan nominal Isi Saldo (min. Rp10.000).- Periksa informasi yang tertera di layar. Pastikan nama yang tertera adalah ShopeePay dan username akun Shopee Anda. Jika benar, klik Lanjutkan.- Masukkan respon KeyBCA Anda dan klik Kirim.

3. Cara top up ShopeePay lewat BCA via m-banking BCA

- Pilih m-Transfer > BCA Virtual Account.- Masukkan No. Virtual Account 122 08XXXXXXXX (3 Kode Bank + No. yang tertera di halaman Pembayaran) dan pilih Send.- Masukkan nominal Isi Saldo (min. Rp10.000).

Baca Juga: Jangan Asal Ajukan Pinjaman! Ternyata Bunga Shopee Paylater Lebih Mencekik Ketimbang Pinjol?

- Periksa informasi yang tertera di layar. Pastikan nama yang tertera adalah ShopeePay dan username akun Shopee Anda. Jika benar, pilih OK.- Masukkan PIN m-BCA Anda dan pilih OK.

Apabila muncul notifikasi "Transaksi Gagal. Nominal melebihi limit harian," maka pengguna dapat mengulangi transaksi menggunakan KlikBCA atau ATM.

Penyebab Saldo ShopeePay Raib

Mengutip GridFame.ID, saldo ShopeePay mendadak hilang lantaran saat maintenance sistem, terpotong untuk google play atau kode pembayaran salah.

Selain itu, bisa juga karena koneksi internet yang tidak stabil.

Kemungkinan lain, ada orang terdekat yang mengetahui pin anda dan diam-diam menggunakan saldo anda.

Terakhir, bisa juga karena anda tidak sengaja mengklik link pishing baik melalui SMS atau pesan WhatsApp yang diterima.

Cara Mengatasi Saldo ShopeePay yang Mendadak Hilang