Find Us On Social Media :

4 Cara Mengatasi Gigi Berlubang yang Penting Diketahui, Apa Saja?

By Veronica S,Grid., Jumat, 19 Mei 2023 | 08:47 WIB

Penting diketahui, beberapa cara mengatasi gigi berlubang ialah dengan menambal gigi di klinik kesehatan gigi.

Pada awal mulanya, plak akan terbentuk dan melapisi permukaan gigi yang kemudian akan menghilangkan mineral pada bagian terluar gigi, atau enamel.

Menghilangnya mineral ini akan menyebabkan gigi lubang sehingga bakteri dan asam bisa menembus bagian yang lebih dalam yang disebut dengan dentin.

Lapisan dentin ini memiliki jutaan saraf dan jika terbuka akan menyebabkan gigi terasa lebih sensitif sehingga menjadi alasan kenapa gigi berlubang terasa sakit.

Menurut Mayo Clinic, ada beberapa faktor risiko lain yang juga akan menyebabkan lubang pada gigi, seperti:

Baca Juga: Jalan Ekstrem dengan Pemandangan Indah Viral di Tiktok, Bikin Takjub hingga Ditonton Jutaan Kali