Find Us On Social Media :

Hindari Saling Menyalahkan, Berikut 4 Cara Mengatasi Hubungan yang Mungkin Retak Usai Adanya Keguguran

By Luvy Octaviani, Sabtu, 27 Mei 2023 | 06:45 WIB

ilustrasi istri keguguran

Jika kamu tidak memulai duluan, mungkin pasangan juga menyembunyikannya karena khawatir padamu.

Maka itu, tidak ada salahnya mengungkapkan perasaanmu terlebih dulu sehingga ia juga dapat terbuka tentang perspektifnya.

2. Hargai Perbedaan

Meskipun duka yang kamu dan pasangan rasakan mungkin berbeda, hargailah hal tersebut.

Ini malah bisa berdampak positif karena ketika satu orang sedang berjuang, pasangan bisa menjadi tempat untuk bersandar.

Bahkan meski pasangan tidak menunjukkan kesedihannya sepertimu, bukan berarti ia tidak berduka.

3. Hindari Saling Menyalahkan

Peristiwa kehilangan seperti keguguran bukanlah kesalahan siapa pun, dan masing-masing individu bertanggung jawab atas perasaannya sendiri.

Ketika pasangan suami istri saling menyalahkan, ini malah akan memberi jarak di antara kalian dan tidak membantu memperbaiki hubungan.

Alih-alih menyalahkan dan mencari tahu mengapa keguguran bisa terjadi, coba salurkan energimu dan pasangan ke hal lain.

Misalnya bagaimana menemukan kebahagiaan dan menyembuhkan diri dari kehilangan yang baru saja dialami.

Baca Juga: Dijamin Gak Ribet, Inilah 4 Cara Mengatasi Morning Sickness, Rasa Mual yang Dialami Bumil saat Pagi Hari!