Risiko lainnya, yaitu terinfeksi virus atau parasit seperti campak Jerman, rubella dan toksoplasma.
Kedua virus ini bisa jika tetinfeksi pada ibu hamil bisa menular ke bayi yang dikandungnya. Tak hanya kelainan jantung pada bayi, infeksi virus maupun parasit tersebut bisa menyebabkan kelainan bawaan lahir lainnya.
Terpapar sinar rontgen juga disebut sebagai faktor risiko. Untuk itu, ibu hamil tidak dianjurkan untuk melakukan rontgen secara sembarangan.
Faktor lain adalah merokok ataupun menjadi perokok pasif.
GridPop.ID (*)