Find Us On Social Media :

Pasutri Merapat! 2 Penyakit Berbahaya Ini Menghantui ketika Pasangan Bercinta saat Menstruasi

By Andriana Oky, Minggu, 4 Juni 2023 | 13:15 WIB

Ilustrasi bercinta

GridPop.ID - Pernah ada pasangan yang bercinta saat istri menstruasi?

Bercinta saat menstruasi sebenarnya tidak dilarang dan tidak dianjurkan juga.

Pasalnya bercinta selama menstruasi terdapat banyak risiko untuk istri maupun suami.

Bahkan tetap ada risiko kehamilan bercinta saat menstruasi.

Merujuk artikel terbitan Kompas.com, disebutkan ada dua jenis infeksi yang mungkin terjadi yakni, infeksi menular seksual (IMS) dan masalah yang disebabkan oleh perubahan flora normal vagina, seperti infeksi jamur dan vaginosis bakteri.

Infeksi jamur dapat terjadi tanpa melakukan aktivitas seksual, tetapi seseorang memiliki risiko lebih tinggi terkena infeksi jamur karena perubahan hormonal selama menstruasi.

Hubungan seks vagina-penis juga dapat menyebarkan infeksi jamur yang menyebabkan kepala penis meradang. Kondisi ini disebut balanitis.

Adapun infeksi menular seksual yang umum meliputi:

Satu-satunya cara untuk melindungi dari IMS adalah dengan menggunakan pengaman seperti kondom.

Baca Juga: Pantas 1 dari 3 Wanita Memalsukan Orgasme saat Hubungan Intim, Ternyata Ini yang Jadi Penyebab Kepuasan Seksual Tidak Merata

Tindakan perlindungan ini tidak menjamin bahwa seseorang tidak akan tertular infeksi, tetapi dapat mengurangi risiko secara signifikan jika digunakan dengan benar.

4 tips bercinta yang aman